Dalam rangka untuk menambah wawasan dan mengetahui penerapan ilmu teknik mesin di lapangan, maka mahasiswa Jurusan Teknik Mesin Universitas Janabadra (JTM-UJB) mengadakan kuliah lapangan ke Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid (PLT Hybrid) Angin dan Surya di Pantai Baru, Pandansimo, Bantul, Yogyakarta. Kunjungan yang dipimpin salah satu Dosen Jurusan Teknik Mesin, Dr. Eng. Mochamad Syamsiro, merupakan bagian…
Read More